Tagged: lppm

Pinjaman Tanpa Bunga kepada Mahasiswa STIE-MCE

Pinjaman Tanpa Bunga kepada Mahasiswa STIE-MCE

Bank Mandiri melalui STIE Malangkucecwara menyalurkan pinjaman tanpa bunga kepada Mahasiswa STIE Malangkucecwara. Bagi Mahasiswa STIE MCE yang sudah memiliki usaha dan berniat memanfaatkan pinjaman tersebut bisa menghubungi Ibu Sulis di LPPM untuk mengambil...

Mega Creativity For Teaching Angkatan III

Mega Creativity For Teaching Angkatan III

Mengulang Sukses Pelatihan Kreatifitas Bagi Para Guru, Angkatan ke III Kembali LPPM (Lembaga Penelitian Pengabdian Masyarakat) dari STIE MCE (d/h ABM) – Malang mengadakan sebuah pelatihan yang sangat berharga bagi para guru-guru yang ada...

Mega Creativity bagi Para Guru

Mega Creativity bagi Para Guru

STIE MCE memberikan pelatihan Mega Creativity kepada guru-guru SD dan TK se-Malang Raya, kemarin pada (15/10). Pelatihan tersebut diikuti sebanyak 115 Guru TK dan SD yang bertempat di Kampus STIE MCE. Pelatihan dipandu langsung...

Training of Creativity for Teaching

Training of Creativity for Teaching

STIE Malangkucecwara kembali mengadakan pelatihan khusus untuk guru secara gratis. Pelatihan bertitel “Training of Creativity for Teaching” ini digelar secara gratis untuk guru-guru SMA se-Malang Raya. Waktu dan Tempat: Tgl 12 September 2009, pukul...

Pelatihan Gratis untuk Pendidik

Pelatihan Gratis untuk Pendidik

STIE Malangkucecwara atau yang dulu dikenal dengan nama ABM (Akademi Bank Malang) kembali mengadakan pelatihan khusus untuk guru secara gratis. Pelatihan bertitel “Training of Creativity for Teaching” ini digelar secara gratis untuk guru-guru SMA...

Fatayat NU Kabupaten Malang Gandeng  LPPM STIE Malangkuçeçwara

Fatayat NU Kabupaten Malang Gandeng LPPM STIE Malangkuçeçwara

Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) STIE Malangkuçeçwara mendapat kepercayaan masyarakat. Setelah sebelumnya digandeng Lazis Sabilillah, kini LPPM diajak kerja sama oleh Pengurus Cabang (PC) Fatayat NU Kabupaten Malang. Bentuk kerjasamanya antara lain penyelenggaraan...

Latih Siswa Kewirausahaan

Latih Siswa Kewirausahaan

Sedikitnya 190 siswa SMK Widya Dharma, Turen, begitu antusias mengikuti pelatihan kewirausahaan yang diselenggarakan LPPM STIE-MCE. Pelatihan yang diselenggarakan selama dua hari di Kampus STIE-MCE ini merupakan kerja bareng antara LPPM STIE-MCE dengan Bakso...